Breaking News
light_mode

Bupati Erlina Lantik 64 Dewan Hakim MTQ ke-XXXV

  • calendar_month Jum, 1 Mar 2024
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina melantik 64 dewan hakim Musabaqoh Tilawatil Qur’an ke-XXXV Tingkat Kabupaten Mempawah di Gedung BKMT Kecamatan Segedong, Jumat Siang (1/3/2024).

Bupati Erlina menyampaikan bahwa pengukuhan dan pengambilan sumpah dewan hakim sebagai figur terpercaya dalam melaksanakan tugas dan tanggung jawab yang akan menentukan hasil dari pelaksanaan MTQ ke-XXXV tingkat Kabupaten Mempawah tahun 2024.

“Tentunya tugas dan tanggung jawab tersebut tidak mudah, karena berkaitan dengan harapan berbagai pihak. Tapi, saya yakin sebagai sosok yang telah memiliki pengetahuan yang mapan di bidangnya, para dewan hakim akan melaksanakan tugas dan kewajiban yang di berikan secara profesional dan amanah,” kata Bupati Erlina.

Selain itu, Bupati Erlina minta agar dewan hakim tidak di intervensi oleh pihak manapun dalam melakukan penilaian. “Sehingga hasil dari pelaksanaan MTQ ini nantinya akan menjadi bahan evaluasi sebagai indikator keberhasilan pelaksanaan program pembangunan keagamaan di Kabupaten Mempawah serta dapat menghasilkan peserta terbaik untuk menjadi kafilah Kabupaten Mempawah pada event MTQ tingkat Provinsi Kalimantan Barat di Kabupaten Landak mendatang,” tegas Bupati Erlina.

Walau demikian, Bupati Erlina berpesan agar para dewan hakim untuk dapat mempertahankan citra positif para dewan hakim dan citra pelaksanaan MTQ.

“Sehingga masyarakat akan tetap antusias dan semangat dalam melakukan pembinaan peserta untuk meraih prestasi serta menyambut gembira dan mendukung setiap pelaksanaan MTQ baik di tingkat kecamatan maupun tingkat Kabupaten,” ungkap Bupati Erlina.

“Mari kita terus bekerjasama melakukan pembinaan kepada masyarakat serta menemukan tehnik-tehnik baru, praktis dan lebih menarik untuk memberantas buta aksara Al-Qur’an,” pungkas Bupati Erlina menambahkan. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Bupati Erlina Membaur dengan Masyarakat Sadaniang

    Bupati Erlina Membaur dengan Masyarakat Sadaniang

    • calendar_month Sen, 15 Agu 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ditengah kesibukannya, Bupati Mempawah, Hj Erlina menyempatkan diri hadir pada kegiatan Jalan Santai dan Senam Sehat di Halaman Kantor Camat Sadaniang, Senin (15/8/2022). Jalan santai dan senam sehat inipun digelar dalam rangkan menyambut dan memeriahkan HUT ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia. Pada kegiatan tersebut, orang nomor satu di Bumi Galaherang ini terlihat bahagia ketika […]

  • Kukuhkan KPAD Pontianak, Wali Kota Minta Bekerja Profesional

    Kukuhkan KPAD Pontianak, Wali Kota Minta Bekerja Profesional

    • calendar_month Sel, 1 Nov 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengukuhkan Komisi Perlindungan Anak Daerah (KPAD) Kota Pontianak periode 2022 – 2026 di Hotel Mercure Pontianak, Selasa (1/11/2022). Menurutnya, kepengurusan KPAD Kota Pontianak ini telah melalui proses panitia seleksi oleh DPRD Kota Pontianak, kemudian diusulkan kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak untuk dituangkan dalam sebuah surat keputusan (SK). […]

  • Karhutla, PT SAM Pasrah Lahannya Disegel

    Karhutla, PT SAM Pasrah Lahannya Disegel

    • calendar_month Sel, 17 Sep 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar –  Manajer Kebun BHL PT. SAM, Chiang Li hanya bisa pasrah dan mengikuti proses hukum yang tengah dilakukan Polres Sintang terkait lahan konsesi perusahaan yang terbakar. “Penyegelan ini kita pasrah saja, taat hukum, dan  akan mengikuti semua prosedur hukum yang berjalan,” ujarnya saat di temui sejumlah awak media di PT SAM, Selasa (17/9/2019). Soal […]

  • Nomor WhatsApp Wakil Wali Kota Pontianak Diretas, Pelaku Modus Pinjam Rp10 Juta ke Kontak Korban

    Nomor WhatsApp Wakil Wali Kota Pontianak Diretas, Pelaku Modus Pinjam Rp10 Juta ke Kontak Korban

    • calendar_month Sel, 21 Okt 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Nomor WhatsApp (WA) Wakil Wali Kota Pontianak, Bahasan, diretas oleh pihak tak bertanggung jawab. Pelaku menggunakan nomor tersebut untuk mengirim pesan kepada sejumlah kontak di ponsel Bahasan dengan modus meminta pinjaman uang Rp10 juta. Pesan yang dikirim pelaku berisi permintaan uang dengan nada meyakinkan, “Assalamu’alaikum, di rekening ada saldo 10 juta gak? Bisa […]

  • Wabup Pagi Respon Positif PT Mito Energi Indonesia Berinvestasi di Kalbar

    Wabup Pagi Respon Positif PT Mito Energi Indonesia Berinvestasi di Kalbar

    • calendar_month Rab, 20 Jul 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi menghadiri Grand Opening PT Mito Energi Indonesia Cabang Pontianak di Ballroom Hotel Kapuas Palace Pontianak, Rabu (20/7/2022). Direktur PT Mito Energi Indonesia, Taufan mengaku bahagia bisa berinvestasi di Kalimantan Barat dan optimis akan perkembangan perusahaannya dapat memberikan kontribusi dalam meningkatkan perekonomian di Kalimantan Barat. Produk yang dihasilkan […]

  • KPU Jelaskan Maskot dan Tagline Pilkada Sintang 2024
    OPD

    KPU Jelaskan Maskot dan Tagline Pilkada Sintang 2024

    • calendar_month Rab, 2 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sintang menyebutkan bahwa maskot Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Sintang 2024 adalah “Entuyut”, sedangkan Taglinenya adalah “Pemilih Cerdas, Pilkada Berintegritas”. Ketua KPU Kabupaten Sintang, Edi Susanto menjelaskan bahwa maskot dalam Pilkada yang akan dilaksanakan 27 November 2024 mendatang adalah “Entuyut”. Mengapa Entuyut?. Edi Susanto mengatakan bahwa Entuyut adalah tumbuhan […]

expand_less