Breaking News
light_mode

Sekda Ismail Hadiri Expose dan Launching MTQ di Pendopo Gubernur Kalbar

Sekda Ismail Hadiri Expose dan Launching MTQ di Pendopo Gubernur Kalbar

  • calendar_month Kam, 20 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Mempawah Ismail mewakili Bupati Mempawah, Hj Erlina menghadiri Expose dan Launching Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) XXXI Tingkat Provinsi Kalbar Tahun 2023 di Pendopo Gubernur Kalbar, Kamis (20/7/2023). Ketua LPTQ Provinsi Kalbar, Andi Musa mengatakan, MTQ XXXI Tingkat Provinsi Kalimantan Barat Tahun 2023 akan dilaksanakan di Kabupaten Sanggau selama 7 […]

Tambelan Sampit Raih Penghargaan ADWI Kalbar 2023

Tambelan Sampit Raih Penghargaan ADWI Kalbar 2023

  • calendar_month Kam, 20 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Kelurahan Tambelan Sampit Kecamatan Pontianak Timur menerima penghargaan dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat dalam kompetisi Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) Kalbar 2023 kategori Desa Wisata Rintisan Homestay dan Toilet di Aula Gedung Terpadu Kantor Gubernur Kalbar pada gelaran Kalbar Award, Kamis (20/7/2023). Lurah Tambelan Sampit, Jimmy mengucapkan terima kasih khususnya kepada masyarakat serta […]

1 Muharram 1445 H, Bupati Erlina Berikan Santunan pada Anak Yatim Piatu

1 Muharram 1445 H, Bupati Erlina Berikan Santunan pada Anak Yatim Piatu

  • calendar_month Rab, 19 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina memberikan santunan terhadap anak yatim yang bertepatan dengan peringatan 1 Muharram 1445 H di Rumah Jabatan Bupati Mempawah, Rabu (19/7/2023). Bupati Erlina mengaku haru sekaligus senang dapat diberikan kesempatan berkumpul dan berbagi bersama anak yatim. “Alhamdulillah, pada awal Bulan Muharram ini kita dapat berkumpul bersama memperingati Tahun Baru Islam […]

Tinjau Pelaksanaan TC, Erlina Minta Kafilah Mempawah Tampil dengan Maksimal

Tinjau Pelaksanaan TC, Erlina Minta Kafilah Mempawah Tampil dengan Maksimal

  • calendar_month Rab, 19 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah melalui Lembaga Pengembangan Tilawatil Quran (LPTQ) bertekad mempertahankan gelar juara umum pada pelaksanaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) Tingkat Provinsi Kalbar yang akan berlangsung pada Agustus 2023 di Kabupaten Sanggau. Berbagai persiapan pun terus dilakukan, salah satunya adalah dengan menggelar Traning Center atau TC bagi para kafilah agar dapat tampil dengan […]

Bupati Lepas Pawai Taaruf 1 Muharram 1445 H di Anjongan

Bupati Lepas Pawai Taaruf 1 Muharram 1445 H di Anjongan

  • calendar_month Rab, 19 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Dalam rangka memeriahkan Tahun Baru Islam 1445 Hijriyah, Badan Komunikasi Pemuda Remaja Masjid Indonesia, Masjid Nuruh Hidayah Kecamatan Anjongan menggelar Pawai 1 Muharam, Rabu (19/7/2023). Kegiatan tersebut diikuti BKMT, Remaja Masjid, dan sejumlah siswa SD yang dilepas langsung Bupati Mempawah, Hj Erlina. Pada kesempatan tersebut, Bupati Erlina memberikan apresiasi kepada panitia yang telah […]

Ribuan Peserta Pawai Taaruf Meriahkan Tahun Baru Islam

Ribuan Peserta Pawai Taaruf Meriahkan Tahun Baru Islam

  • calendar_month Rab, 19 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Ribuan pelajar SD hingga tingkat SMA sederajat se-Kota Pontianak memadati ruas Jalan Rahadi Usman untuk memeriahkan pawai taaruf peringatan Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 Hijriah, Rabu (19/7/2023). Selain pelajar, seluruh pengurus majelis taklim, pondok pesantren dan lembaga dakwah yang ada di Kota Pontianak juga turut meramaikan pawai. Peringatan Tahun Baru Islam dimaknai […]

Gebyar Muharram, Momentum Mendekatkan Diri pada Allah

Gebyar Muharram, Momentum Mendekatkan Diri pada Allah

  • calendar_month Sel, 18 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina menghadiri peringatan Tahun Baru Islam 1445 Hijriyah di Lapangan Sepak Bola Kuala Secapah Kecamatan Mempawag Hilir, Selasa (18/7/2023) malam. Pada kesempatan tersebut, Bupati Erlina mengapresiasi masyarakat Desa Kuala Secapah yang menunjukkan kekompakannya dengan menyelenggarakan peringatan Tahun Baru Islam 1445 Hijriyah dalam penuh kemeriahan yang diiringi Tabligh Akbar, serta mendatangkan […]

Buka Pelatihan dan Pembinaan Paskibraka, Sekda Ismail: Jaga Integritas dan Amanah

Buka Pelatihan dan Pembinaan Paskibraka, Sekda Ismail: Jaga Integritas dan Amanah

  • calendar_month Sel, 18 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Sekretaris Daerah (Sekda) Mempawah, Ismail membuka secara resmi Pelatihan dan Pembinaan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Mempawah Tahun 2023 di Halaman Kantor Bupati Mempawah, Selasa (18/7/2023). Pada agenda tersebut, sebanyak 30 orang anggota Paskibraka yang berasal dari siswa tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) pada tiap kecamatan di Kabupaten Mempawah berhasil terpilih melalui […]

Mempawah Komitmen Lakukan PPSP dan SSK

Mempawah Komitmen Lakukan PPSP dan SSK

  • calendar_month Sel, 18 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina menandatangani Berita Acara Komitmen Kepala Daerah Dalam Percepatan Pembangunan Sanitasi Permukiman (PPSP) Implementasi Strategi Sanitasi Kabupaten (SSK) Mempawah Tahun 2023 di Ruang Kerja Bupati Mempawah, Selasa (18/7/2023). Ihwal tersebut sebagai wujud komitmen OPD dan Sekretaris Daerah terkait PPSP Implementasi SSK. Selain itu, komitmen pembangunan santitasi tersebut dalam rangka pendampingan […]

Sabda Sadewa Baadillah Wakili Kalbar jadi Paskibraka di Istana Merdeka

Sabda Sadewa Baadillah Wakili Kalbar jadi Paskibraka di Istana Merdeka

  • calendar_month Sel, 18 Jul 2023
  • 0Komentar

LensaKalbar – Sabda Sadewa Baadillah (16) terpilih menjadi salah satu anggota Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) di Istana Merdeka mewakili Provinsi Kalimantan Barat setelah menyisihkan ribuan pelajar Sekolah Menengah Atas (SMA)/sederajat yang ikut seleksi. Ia bersama satu orang lainnya perwakilan Kabupaten Ketapang, kini sedang berada dalam masa karantina di Jakarta sebelum nanti melakukan prosesi istimewa pengibaran […]

expand_less