Breaking News
light_mode

Artis Ibukota Bella Safitri dan Ali Akbar Siap Hibur Warga Muara Jekak

  • calendar_month Rab, 15 Jun 2022
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Insan Seni Kalbar menggandeng Yamaha menggelar Panggung Gembira untuk menghibur masyarakat Muara Jekak di Lapangan Sepak Bola Rajawali, Desa Muara Jekak Kecamatan Sandai, Kabupaten Ketapang pada Minggu (19 dan 20 /6/2022).

Warga Muara Jekak Tanggal 19 Juni 2022 dihibur artis Ibu Kota Jakarta Bella Safitri yang dikenal dengan personil 3 Madu dengan Single hitnya Kawin Cerai. Sedangkan malam kedua Tanggal 20 Juni 2022 Bella Safitri berkalaborasi artis lokal Ali Akbar, artis asal Kalbar yang bebrapa waktu lalu viral melalui Indosiar.

“Hiburan rakyat ini inisiatif dan dimotori Insan Seni Kalimantan Barat,” kata Ketua Pelaksana Kegiatan, Monica di Kota Pontianak, Rabu (15/6/2022).

Monica menambahkan, pelaku seni Kalbar berkeinginan menjaga eksistensi dan menghidupkan kembali hiburan-hiburan rakyat. Apalagi beberapa waktu belakangan pendemi membuat vacum berbagai kegiatan Iven terbuka yang bersifat outdoor.

“Kami dari Insan Seni Kalimantan Barat ingin hiburan rakyat selalu ada. Setelah di Ketapang, kami juga akan mengadakan event serupa di daerah lain nantinya,” jelas Monica. (LK1)

Untuk warga Muara Jekak dan Kecamatan Sandai, bila ingin menyaksikan penampilan Bella Safitri dan Ali Akbar dapat membeli tiket di Cafe Relax. Dan Karang Taruna Desa Muara Jekak Kecamatan Sandai Kabupaten Ketapang Harga tiket terbilang murah. Hanya Rp25 ribu saja.

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Monitoring Ramadan 1444 H Berakhir di Asrama Mahasiswa Mempawah

    Monitoring Ramadan 1444 H Berakhir di Asrama Mahasiswa Mempawah

    • calendar_month Sel, 4 Apr 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – “Monitoring Ramadan 1444 H” yang digelar Pemerintah Kabupaten Mempawah berakhir di Asrama Mahasiswa Kabupaten Mempawah, Jalan Sepakat 1, Kota Pontianak, Selasa (4/4/2023). Monitoring Ramadan tersebut dimanfaatkan sebagai sarana silaturahmi Pemerintah Kabupaten Mempawah dengan para mahasiswa. Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pqgi pada kesempatan tersebut, berharap mahasiswa Mempawah untuk menghidupkan kembali kegiatan- kegiatan kemahasiswaan […]

  • Ayo… Tingkatkan PAD di Bumi Senentang

    Ayo… Tingkatkan PAD di Bumi Senentang

    • calendar_month Rab, 8 Nov 2017
    • 3Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Sintang diharapkan bisa memaksimalkan potensi pajak kendaraan bermotor, bangunan, termasuk pajak mineral, pajak air tanah, pajak galian C maupun investor yang beropreasi di Kabupaten Sintang. “Langkah itu penting guna meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebagai modal untuk melakukan berbagai pembangunan di Kalbar,” ucap anggota DPRD Kabupaten Sintang, Tuah Mangasih, Kamis (9/11). […]

  • Pontianak Dapat Bantuan Teknis Tangani Banjir

    Pontianak Dapat Bantuan Teknis Tangani Banjir

    • calendar_month Kam, 22 Agu 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pontianak menjadi satu di antara kota di Indonesia yang menerima bantuan teknis pengelolaan resiko dan ketahanan bencana banjir dari World Bank dan The Global Facility for Disaster Reduction and Recovery (GFDRR). Bantuan tersebut sumber dananya berasal dari Switzerland melalui Bank Dunia. “Mereka akan membantu dengan menurunkan tim untuk menangani permasalahan genangan atau banjir […]

  • Subendi Ajak Pelaku UMKM di Kawasan Perbatasan Melek Digital

    Subendi Ajak Pelaku UMKM di Kawasan Perbatasan Melek Digital

    • calendar_month Rab, 23 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Asisten II bidang Perekonomian dan Pembangunan Sekretaris Daerah Kabupaten Sintang, Subendi mengajak para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Sintang untuk memanfaat perkembangan digitalisasi. Menurut Subendi, digitalisasi adalah kunci untuk mendorong pertumbuhan UMKM. “Dengan mengadopsi teknologi digital, UMKM dapat memperluas jangkauan pasar, meningkatkan efisiensi, dan bersaing di tingkat global,” kata […]

  • Bantu Ringankan Beban Warga, Wali Kota Apresiasi Puskowapi Bentuk Posko Pangan

    Bantu Ringankan Beban Warga, Wali Kota Apresiasi Puskowapi Bentuk Posko Pangan

    • calendar_month Rab, 9 Agu 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Inisiasi Pusat Koperasi Wanita Pengusaha Indonesia (Puskowapi) Kalimantan Barat membentuk 18 warung posko pangan yang tersebar di Kota Pontianak mendapat apresiasi dan dukungan Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono. Posko pangan ini merupakan warung yang menjual sembako dengan harga relatif lebih murah dari harga pasaran. Edi menilai kehadiran posko pangan yang menjual berbagai […]

  • Sosialisasi MRPN dan SPIP

    Sosialisasi MRPN dan SPIP

    • calendar_month Kam, 13 Jun 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah melalui Inspektorat Daerah menggelar Sosialisasi Manajemen Risiko Pembangunan Nasional (MRPN) di Aula Balairung Setia, Kantor Bupati Mempawah, Kamis (13/6/2024). Pj Bupati Mempawah, Ismail dalam sambutannya meminta para peserta untuk dapat menyimak serta mengaplikasikan materi yang disampaikan, selain itu para kepala OPD dapat lebih solid dan kompak dalam mengintegrasikan dengan penyelenggaraan […]

expand_less