Artikel Terbaru
» Lihat Semua
Mempawah jadi Pusat Panen Raya Kalbar, Prabowo Umumkan Swasembada Pangan Nasional
- calendar_month Rab, 7 Jan 2026
- 0Komentar
LensaKalbar – Mempawah kembali mencuri perhatian nasional. Kabupaten ini dipercaya sebagai pusat Panen Raya Provinsi Kalimantan Barat, seiring pelaksanaan panen raya padi serentak nasional yang diikuti langsung Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, melalui sambungan virtual dari Cilebar, Kabupaten Karawang, Jawa Barat, Rabu (7/1/2026). Panen raya di Mempawah dipusatkan di Kelurahan Anjungan Melancar, Kecamatan Anjongan, dan […]
Bupati Erlina Terima 42 Praja Putri IPDN Magang di Mempawah
- calendar_month Sen, 5 Jan 2026
- 0Komentar
LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah resmi menerima 42 Praja Putri Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Angkatan XXXV untuk melaksanakan Praktik Lapangan (PL) atau Magang Praja Muda. Penerimaan dilakukan langsung oleh Bupati Mempawah, Erlina, di Aula Balairung Setia, Kantor Bupati Mempawah, Senin (5/1/2026). Para praja tersebut akan menjalani praktik lapangan di dua wilayah, yakni Kecamatan Segedong […]
Bupati Erlina Lantik Puluhan Pejabat, Tekankan Kinerja dan Integritas di Awal 2026
- calendar_month Sen, 5 Jan 2026
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah Erlina merombak struktur birokrasi di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah dengan melantik serta mengambil sumpah dan janji Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama, Administrator, dan Pengawas, Senin (5/1/2026). Pelantikan yang digelar di Aula Balairung Setia, Kantor Bupati Mempawah ini menandai dimulainya agenda penajaman kinerja aparatur sipil negara di awal tahun 2026. Dalam arahannya, Bupati […]
Awal Tahun, Bupati Erlina Tekankan Reformasi Birokrasi dan Disiplin ASN
- calendar_month Sen, 5 Jan 2026
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah, Erlina, menegaskan komitmen kuat terhadap reformasi birokrasi dan peningkatan disiplin aparatur sipil negara (ASN) saat memimpin apel gabungan perangkat daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mempawah, Senin (5/1/2025). Dalam apel awal tahun tersebut, Bupati Erlina menekankan bahwa ASN harus meninggalkan pola kerja lama yang lamban dan berbelit, serta beralih ke sistem birokrasi […]
Pimpin HAB ke-80 Kemenag, Wabup Juli Suryadi: Kerukunan Bukan Sekadar Damai, Tapi Energi Bangsa
- calendar_month Sab, 3 Jan 2026
- 0Komentar
LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah Juli Suryadi Burdadi menegaskan bahwa kerukunan umat beragama bukan hanya tentang ketiadaan konflik, melainkan energi kebangsaan yang mampu menggerakkan kemajuan Indonesia. Penegasan tersebut disampaikannya saat bertindak sebagai inspektur upacara peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke-80 Kementerian Agama RI di halaman Kantor Kemenag Mempawah, Sabtu (3/1/2026). Membacakan sambutan Menteri Agama RI […]
Hangatnya Perayaan Natal, Wabup Juli Silaturahmi ke Rumah Kapolres Mempawah
- calendar_month Kam, 25 Des 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Suasana hangat dan penuh keakraban mewarnai kunjungan silaturahmi Wakil Bupati Mempawah, Juli Suryadi, ke kediaman Kapolres Mempawah AKBP Jonathan David di Jalan Raden Sudjarwo, Kamis pagi (25/12/2025). Didampingi Ketua TP PKK Kabupaten Mempawah, Rosnilawati, kunjungan tersebut menjadi simbol kebersamaan dan toleransi di momen perayaan Natal 2025. Silaturahmi ini dilakukan sebagai bentuk penghormatan sekaligus […]
Bupati Erlina Pastikan Pengamanan Natal 2025 di Mempawah Berjalan Maksimal
- calendar_month Rab, 24 Des 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Bupati Mempawah Erlina memimpin Apel Kesiapan Pengamanan Ibadah Natal Tahun 2025 di halaman Mapolres Mempawah, Rabu (24/12/2025), guna memastikan kesiapan personel gabungan dalam menjamin keamanan dan kenyamanan masyarakat selama perayaan Natal di Kabupaten Mempawah. Dalam apel tersebut, Bupati Erlina menegaskan pentingnya sinergi dan koordinasi antara TNI, Polri, Pemerintah Daerah, serta seluruh elemen masyarakat […]
Dorong Produktivitas Petani, Bupati Erlina Serahkan 40 Unit Alsintan di Mempawah
- calendar_month Rab, 24 Des 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah terus memperkuat sektor pertanian sebagai tulang punggung ketahanan pangan daerah. Bupati Mempawah, Erlina, didampingi Kepala Dinas Pertanian, Ketahanan Pangan, dan Perikanan (PKPP), menyerahkan 40 unit alat dan mesin pertanian (alsintan) kepada kelompok tani, Rabu siang (24/12/2025), di Kantor Dinas PKPP Kabupaten Mempawah. Penyerahan bantuan ini menjadi bukti komitmen pemerintah daerah […]
Berita Rekomendasi
Tingkatkan Kepatuhan BU, BPJS Sintang Gandeng Kejaksaan
- calendar_month Kam, 8 Nov 2018
- 0Komentar
LensaKalbar – Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Cabang Sintang, Kamis (8/11/2018) menggelar Forum Koordinasi Pengawasan dan Pemeriksaan Kepatuhan dengan menggandeng Kejaksaan Negeri Sintang. Kepala BPJS Cabang Sintang, Idham Kholid mengatakan, kerjasama BPJS Kesehatan dengan Kejaksaan adalah untuk memastikan kepatuhan pemberi kerja mendaftarkan perusahaan dan seluruh karyawannya. Ada tiga hal kepatuhan yang harus dilakukan oleh […]
Legislator Sintang Ajak Milenial Tidak Golput!
- calendar_month Sel, 9 Apr 2019
- 0Komentar
LensaKalbar – Pesta demokrasi di Indonesia akan digelar serentak pada 17 April 2019 mendatang. Tiap masyarakat punya hak untuk bisa memilih pemimpin negeri ini dalam 5 tahun ke depan untuk menjadikan Indonesia ke arah lebih baik lagi. Olehkarenanya, anggota DPRD Sintang, Agustinus Aci menghimbau agar masyarakat, khususnya generasi milenial menggunakan hak pilihnya dan jangan golput. […]
Presiden Prabowo Gelar Halal Bihalal Nasional, Bupati Erlina Hadir Bersama Purnawirawan TNI-Polri
- calendar_month Rab, 7 Mei 2025
- 0Komentar
LensaKalbar – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto menggelar acara Halal Bihalal bersama para purnawirawan TNI-Polri di Balai Kartini, Jakarta, Selasa (6/5/2025). Acara yang sarat makna persatuan dan penghormatan ini dihadiri sejumlah tokoh nasional, termasuk Bupati Mempawah, Hj Erlina. Dalam sambutannya, Presiden Prabowo menyampaikan permohonan maaf lahir batin serta menyerukan semangat patriotisme abadi bagi seluruh purnawirawan. […]
Butuh Gudang Penyimpanan Logistik Pemilu, KPU Audiensi ke Pemkot
- calendar_month Jum, 19 Mei 2023
- 0Komentar
LensaKalbar – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Pontianak beserta Komisioner Penyelenggara Pemilu Kota Pontianak melakukan audiensi dengan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak. Pertemuan ini untuk membahas proses Penyelenggaraan Pemilihan Umum dan Pemilihan Serentak di Kota Pontianak Tahun 2024. Wakil Wali Kota Pontianak Bahasan menerima kedatangan KPU beserta rombongan di Ruang Rapat Wali Kota, Jumat (19/5/2023). Bahasan […]
Datang ke Sintang, Dewan Provinsi Kalbar Sosialisasikan Tiga Perda Baru
- calendar_month Sel, 28 Jan 2020
- 0Komentar
LensaKalbar – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalbar berkunjung ke Kabupaten Sintang, Selasa (28/1/2020). Mereka mensosialisasikan tiga peraturan daerah (Perda) baru yang sudah disahkan. Kegiatan sosialisasi yang dipimpin langsung oleh Wakil Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kalbar, Yohanes Rumpak beserta anggota DPRD Provinsi Kalbar lainnya digelar di Aula Balai Praja, Kantor Bupati Sintang. Sosialisasi […]
