Breaking News
light_mode

Waduh, WingsAir Rute Pontianak-Sintang Salah Landing

  • calendar_month Sel, 19 Jun 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Pesawat WingsAir PK-WHF ATR 72-600 dari Pontianak menuju Sintang, Selasa (19/6) sekitar pukul 08.51 WIB, salah mendarat. Malah turun di Bandar Udara (Bandara) non-aktif.

Pesawat yang seharusnya mendarat di Bandara Tebelian Sintang itu malah mendarat di bekas landasan pacu (runway) Bandara Susilo Sintang yang sudah tidak berfungsi lagi.

“Ya benar. Ada insiden kesalahan landing oleh maskapai WingsAir,” kata Kepala Bandara Tebelian, I Ketut Gunarsa ketika dikonfirmasi.

Secara garis besar, jelas Gunarsa, pilotnya masih menggunakan setting koordinat Bandara Susilo. “Sementara pihak pemandu lalulintas udara sudah mengarahkan untuk landing di Bandara Tebelian,” terangnya.

Saat ini, lanjut Gunarsa, kondisi Bandara Tebelian dalam keadaan aman dan kondusif. Tidak ada pula korban jiwa. “Artinya, segala aktivitas penerbangan dalam keadaan normal seperti biasanya. Meskipun sempat terjadi delayed selama 1 jam 45 menit,” katanya.

Gunarsa mengaku, insiden kesalahan landing pesawat WingsAir PK-WHF ATR 72-600 telah dilaporkannya ke pimpinan di pusat. “Saat ini kita hanya menunggu arahan dan petunjuk pimpinan terkait insiden salah landing tersebut,” tutupnya. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wali Kota Minta ASN Petik Nilai-nilai Kepahlawanan

    Wali Kota Minta ASN Petik Nilai-nilai Kepahlawanan

    • calendar_month Kam, 10 Nov 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Peringatan Hari Pahlawan yang jatuh setiap tanggal 10 November dimaknai Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono sebagai momentum memperbaiki karakter dengan meneladani semangat juang para pahlawan bangsa Indonesia. Dia mengajak masyarakat Kota Pontianak untuk memiliki jiwa yang tangguh, terutama ketika menghadapi tantangan. Ia juga meminta kepada ASN di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak […]

  • Lurah dan Camat Diminta Laporkan Penimbun Sembako

    Lurah dan Camat Diminta Laporkan Penimbun Sembako

    • calendar_month Kam, 1 Des 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pengendalian inflasi di Kota Pontianak terbilang sukses setelah Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kota Pontianak menyandang predikat Terbaik se-Indonesia untuk Wilayah Kalimantan 2021 pada TPID Awards 2022 dan mendapat reward berupa dana insentif daerah sebesar Rp10,46 miliar. Keberhasilan itu juga menuai pujian dari Presiden RI Jokowi dan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto […]

  • Shalat Berjamaah di Surau <i>AL-A’LA</i> Tanpa Listrik, Kades Ampar Bedang Janji Bantu PLTS

    Shalat Berjamaah di Surau AL-A’LA Tanpa Listrik, Kades Ampar Bedang Janji Bantu PLTS

    • calendar_month Sab, 12 Jan 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ironis, itulah kata yang bisa menggambarkan kondisi Surau Al-A’la di Dusun Sapta Bedang, Desa Ampar Bedang, Kecamatan Binjai Hulu. Pasalnya, sejak didirikan tahun 2009 silam. Surau  itu tidak dapat menggunakan pengeras suaranya disaat memasuki waktu shalat. Meski pengeras suara yang dimiliki alakadarnya. Tetapi dinilai mampu memanggil umat muslim di dusun itu untuk melaksanakan […]

  • Peringati HUT PMI ke-77, Bupati Erlina Kunjungi dan Berikan Bantuan untuk Warganya yang Sakit

    Peringati HUT PMI ke-77, Bupati Erlina Kunjungi dan Berikan Bantuan untuk Warganya yang Sakit

    • calendar_month Rab, 14 Sep 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar –  Bupati Mempawah, Hj Erlina yang juga Ketua Palang Merah (PMI) Mempawah melakukan anjangsana dan mmemberikan bantuan kepada warga yang tidak mampu dan sakit di Kecamatan Mempawah Hilir. Ihwal inipun dilakukan dalam rangka kegiatan memperingati HUT PMI ke-77 Tahun 2022 di Kabupaten Mempawah. Pada kesempatan tersebut, Bupati Erlina didampingi Kabag Humas dan Protokol, Rizal […]

  • Wabup Pagi Harap Bantuan Kemensos RI Penuhi Hak PPKS

    Wabup Pagi Harap Bantuan Kemensos RI Penuhi Hak PPKS

    • calendar_month Rab, 16 Agu 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi menerima penyerahan Bantuan Sembako dan Alat Bantu dan Kewirausahaan untuk lansia dan penyandang disabilitas dari Sentra Antasena Kementerian Sosial Republik Indonesia di Aula Kantor Dinas Sosial PPPAPMPD Mempawah, Rabu (16/8/2023). Pada kesempatan itu, Wabup Pagi berkata, dalam pelaksanaan pembangunan sangat penting bagi masyarakat kurang mampu sebagai pelaku […]

  • Gamblang, Nikodimus Beberkan Kronologis Penunjukannya Sebagai Wakil Ketua DPRD Sintang

    Gamblang, Nikodimus Beberkan Kronologis Penunjukannya Sebagai Wakil Ketua DPRD Sintang

    • calendar_month Sab, 30 Nov 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Setelah lama berdiam diri. Akhrinya Nikodimus angkat bicara soal kisruh internal Partai Hanura dalam menetapkan nama unsur pimpinan DPRD dari fraksi Partai Hanura. Nikodimus dengan gambalangnya membeberkan kronologis penunjukan namanya sebagai Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sintang periode 2019-2024. Pertama – tama, kata Nikodimus, DPC Hanura Sintang mengusulkan tiga nama kepada DPD Partai Hanura […]

expand_less