Breaking News
light_mode

Harjad ke-656 Sintang, Ini Pesan untuk Generasi Penerus…

  • calendar_month Kam, 10 Mei 2018
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Sintang sudah berusia 656 tahun. Sangat tua dan dewasa sekali dalam mengakomodir kepentingan masyarakat. Olehkarenanya, segenap generasi penerus di Bumi Senentang ini harus bersyukur kepada Tuhan dan berterima kasih kepada pendahulu.

“Saya yakin, kita juga tidak bisa tinggal di kota yang kita cintai ini, kalau tidak ada pendahulu kita,” kata Wakil Ketua DPRD Sintang, Terry Ibrahim, Rabu (9/5).

Olehkarenanya, kata Terry, sebagai generasi penerus, seluruh masyarakat Kaupaten Sintang, terutama anak-anak muda zaman sekarang, harus mensyukuri apa yang ada saat ini, yakni Sintang yang damai dalam kemajemukan.

Terry sangat berterima kasih kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sintang, Keraton Sintang dan masyarakat yang telah memperingati Harjad Sintang setiap tahun.

“Ulang tahun seperti ini bukannya sekedar memeriahkan. Tetapi kita harus terus mengingat dan mengevaluasi, apa yang dapat kita pertanggungjawabkan dengan masyarakat kita,” tutup Terry. (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ribuan Warga Saksikan Naga Bersinar

    Ribuan Warga Saksikan Naga Bersinar

    • calendar_month Ming, 9 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ribuan warga memadati ruas Jalan Gajah Mada untuk menyaksikan Pawai Naga Bersinar dalam rangkaian Cap Go Meh 2571 di Kota Pontianak, Sabtu (8/2/2020) malam. Sebanyak 24 naga yang dihiasi lampu beraneka warna kian menyemarakkan suasana Cap Go Meh di Pontianak. Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono memperkirakan jumlah orang yang menyaksikan parade Naga […]

  • Raih Predikat Terbaik MTQ XXVIII, Mempawah Unggul dari Kabupaten/Kota Lainnya

    Raih Predikat Terbaik MTQ XXVIII, Mempawah Unggul dari Kabupaten/Kota Lainnya

    • calendar_month Sen, 21 Sep 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kafilah Kabupaten Mempawah berhasil mempertahankan gelar dengan meraih predikat Terbaik I pada ajang MTQ XXVIII Tingkat Kalimantan Barat di Pontianak, 07-13 September dan Sekadau 16-21 September 2020. Pada MTQ XXVIII, panitia pelaksana maupun LPTQ Kalimantan Barat telah meniadakan istilah juara umum, namun menggantinya dengan predikat I, II, III dan seterusnya. Ketua Umum LPTQ […]

  • Tonton Kebakaran, Arus Lalin di MT. Haryono Lumpuh

    Tonton Kebakaran, Arus Lalin di MT. Haryono Lumpuh

    • calendar_month Ming, 27 Agu 2017
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Peristiwa kebakaran yang menghanguskan 12 Rumah Toko ( Ruko) dealer sepeda motor di Jalan MT. Haryono, Kabupaten Sintang, Minggu (27/9) sekitar pukul 19.00 WIB, membuat arus lalu lintas menjadi lumpuh total. Pantauan di lapangan, beberapa unit kendaraan pemadam kebakaran terlihat kesulitan menembus akses lalu lintas di Jalan MT. Haryono. Pasalnya, ratusan warga tumpah di […]

  • Ketua DAD Ingin Perayaan Natal Dayak Menyentuh Masyarakat Kampung

    Ketua DAD Ingin Perayaan Natal Dayak Menyentuh Masyarakat Kampung

    • calendar_month Jum, 6 Jan 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Ketua Dewan Adat Dayak (DAD) Kabupaten Sintang, Jeffray Edward menginginkan perayaan Natal Dayak Sintang dapat menyentuh atau dirasakan langsung seluruh masyatakat etnis Dayak, khususnya pada kawasan perkampungan yang ada di Bumi Senentang. Keinginan tersebut disampaikannya ketika memberikan sambutan Perayaan Natal Dayak Sintang yang berlangsung di Rumah Betang Tampun Juah, Jerora Satu, Kecamatan Sintang, […]

  • Bupati dan Wabup Hadiri Pencatatan Perkawinan Penduduk Non Muslim di Wajok Hilir

    Bupati dan Wabup Hadiri Pencatatan Perkawinan Penduduk Non Muslim di Wajok Hilir

    • calendar_month Sel, 16 Agu 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina didampingi Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi menghadiri pelaksanaan pencatatan perkawinan penduduk non muslim di Kantor Desa Wajok Hilir, Kecamatan Jungkat, Selasa (16/8/2022). Pada kegiatan tersebut, sebanyak 41 pasangan suami istri (Pasutri) melakukan pencatatan perkawinan penduduk non muslim. Kepala Desa Wajok Hilir, Abdul Majid mengucapkan terimakasih kepada Pemerintah Kabupaten […]

  • Sekda Ismail Lepas Kontingen Raimuna Nasional 2023 ke Cibubur

    Sekda Ismail Lepas Kontingen Raimuna Nasional 2023 ke Cibubur

    • calendar_month Jum, 11 Agu 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sekretaris Daerah (Sekda) Mempawah, Ismail melepas Kontingen Mempawah Raimuna Nasional XII Kabupaten Mempawah di Balai Junjung Titah, Kantor Bupati Mempawah, Jumat (11/8/2023). Sekda Ismail berpesan kepada kontingen untuk menjaga nama baik daerah dan meninggalkan citra positif. “Selamat dan sukses dalam mengikuti kegiatan Raimuna Nasional XII Tahun 2023. Semoga adik- adik sekalian selalu sehat […]

expand_less