Breaking News
light_mode

Peringati 10 Muharram, Pj Bupati Ismail Santuni 50 Anak Yatim Piatu

  • calendar_month Sel, 16 Jul 2024
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Dalam rangka memperingati 10 Muharram 1446 Hijriah, Pemerintah Kabupaten Mempawah memberikan santunan dan tali asih kepada 50 anak yatim piatu di Rumah Dinas Bupati Mempawah, Selasa (16/7/2024).

Pj Bupati Mempawah, Ismail dalam sambutannya mengatakan hari ini merupakan hari yang bermakna bagi umat Islam yang dikenal dengan sebutan hari Asyura, karana banyak amalan yang dianjurkan salah satunya berpuasa serta menyantuni anak yatim piatu.

Pj Bupati Ismail juga menyampaikan bahwa pemerintah menyantuni anak yatim, karena besar sekali fadhilah sesuai dengan Sabda Rasulullah, siapa memelihara dan mengurus anak yatim Insya Allah akan bersamanya di surga.

“Sehingga kita harus senang dalam menyantuni anak yatim-piatu,” ujar Pj Bupati Ismail.

Walau demkian, Pj Bupati Ismail berharap santunan yang diberikan ini dapat membantu memenuhi kebutuhan sekolah yang saat ini telah memasuki ajaran baru, sehingga memanfaatkan santunan ini dengan sebaik mungkin serta membawa kegembiraan dan kebahagiaan bagi anak yatim.

Selain itu, Pj Bupati Ismail menyampaikan rasa bangga dan hormat kepada anak yatim piatu yang hadir pada acara ini serta mendoakan agar anak yatim ini dapat bersekolah dengan lancar dan sukses sehingga dapat menjadi pelanjut kepempimpinan bangsa Indonesia dan Kabupaten Mempawah di kemudian hari.

“Jangan merasa rendah diri dan minder, semangat untuk mewujudkan cita-citanya karena tak ada yang mustahil,” pesan Pj Bupati Ismail. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tol Pontianak – Singkawang Masuk Tahap DED

    Tol Pontianak – Singkawang Masuk Tahap DED

    • calendar_month Sab, 6 Jul 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Gubernur Kalbar, H Sutarmidji mengatakan persoalan pilpres sudah selesai dirinya tidak akan membicarakan persoalan 02 ataupun 01. Menurutnya ada hal yang lebih penting dari itu yakni bagaimana pembangunan di Kalbar bisa dilaksanakan. Sutarmidji menyampaikan ada dua isu pembangunan besar yang akan dilakukan Pemerintah Pusat (Pempus) yakni jembatan sungai sambas besar dan jalan tol […]

  • Vaksinasi ASN di Mempawah Baru Capai 55,59 Persen

    Vaksinasi ASN di Mempawah Baru Capai 55,59 Persen

    • calendar_month Rab, 28 Jul 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Setakat ini, baru 55,59 persen aparatur sipil negera (ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Sintang yang telah menerima vaksinasi Covid-19. Sementara Pemerintah Kabupaten Mempawah menargetkan 60-70 persen ASN menerima vaksinasi Covid-19. Hal ini diungkapkan Sekretaris Daerah (Sekda) Mempawah, H Ismail, kemarin. “Target kita 60 sampai 70 persen ASN yang sudah terima vaksinasi covid-19,” ungkapnya. […]

  • Wabup Sintang Ajak Masyarakat dan Perusahaan Cegah Bencana Karhutla

    Wabup Sintang Ajak Masyarakat dan Perusahaan Cegah Bencana Karhutla

    • calendar_month Rab, 10 Mar 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Sintang menggelar “Apel Kesiapsiagaan Pencegahan dan Penanggulangan Bencana Kebakaran Hutan dan Lahan Tahun 2021” di Lapangan Bola Satria Sintang, Rabu (10/3/2021). Kegiatan tersebut dihadiri Wakil Bupati Sintang, Sudiyanto serta Sekda Sintang, Yosepha Hasnah, Forkopimda dan OPD Kabupaten Sintang. Pada kesempatan tersebut, Wakil Bupati Sintang, Sudiyanto mengajak semua pihak, termasuk perusahaan agar […]

  • Pelaku UMKM Diminta Kuasai IT

    Pelaku UMKM Diminta Kuasai IT

    • calendar_month Rab, 4 Sep 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Dalam rangka mendorong pengembangan usaha mikro serta meningkatkan pemasaran produk unggulan daerah berbasis teknologi informasi. Dinas Penanaman Modal, Koperasi UKM dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMKUKMPTSP) menggelar kegiatan pelatihan kewirausahaan dan sosialisasi izin usaha mikro di Kabupaten Mempawah, Rabu (4/9/2019) di Wisma Chandramidi Mempawah. Kegiatan dibuka Sekretaris Daerah Kabupaten Mempawah, H Ismail, turut […]

  • Kusnadi Dorong Pemda Fokus Pertanian Berkelanjutan

    Kusnadi Dorong Pemda Fokus Pertanian Berkelanjutan

    • calendar_month Kam, 26 Okt 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sintang, Kusnadi mendorong pertanian berkelanjutan bisa menjadi salah satu pintu gerbang dalam rangka meningkatkan kesejahteraan petani, sekaligus memberikan branding positif terhadap komoditas pangan asal daerah ini. “Karena setiap komoditas hasil pertanian berkelanjutan bisa dihargai lebih mahal oleh konsumen,” kata Kusnadi ketika ditemui di Gedung Parlemen Sintang, […]

  • STTD Berikan Peluang untuk Pelajar Sintang jadi Pilot

    STTD Berikan Peluang untuk Pelajar Sintang jadi Pilot

    • calendar_month Jum, 28 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Asisten III Bidang Administrasi Umum Sekretariat Daerah Kabupaten Sintang, Zulkarnen mewakili Bupati Sintang Membuka Sosialisasi Seleksi Penerimaan Calon Taruna/I (SIPENCATAR) di Ruang Balai Praja, Kantor Bupati Sintang, Jumat (282/2020). Zulkarnaen menyarankan supaya siswa/siswi yang menghadiri sosialisasi agar dapat mengikuti pendidikan STTD (Sekolah Tinggi Transportasi Darat). “Mudah-mudahan dari beberapa siswa dan sisiwi yang hadir […]

expand_less