Breaking News
light_mode

Gubernur Serahkan Bantuan RTLH Kalbar di Dusun Tabat, Sanggau

  • calendar_month Ming, 23 Okt 2022
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Gubernur Kalimantan Barat, H. Sutarmidji menyerahkan bantuan bedah rumah bagi warga tidak mampu melalui program Rumah Tak Layak Huni (RTLH) di Dusun Tabat, Desa Sosok, Kecamatan Tayan Hulu, Kabupaten Sanggau, Sabtu (22/10/2022).

Program RTLH ini bersumber dari Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Pemerintah Provinsi Kalbar Tahun 2022. Per kepala keluarga (KK) atau tiap rumah diberikan bantuan sebesar Rp20 juta rupiah. Dengan rinciannya, Rp17,5 juta rupiah untuk perlengkapan material dan Rp2,5 juta rupiah untuk biaya upah tukang.

“Tahun 2022 ini, cukup banyak RTLH yang kita bantu dan tersebar di hampir semua kabupaten/kota di wilayah Kalimantan Barat,” ungkap Gubernur Kalbar, Sutarmidji.

Orang nomor satu di Provinsi Kalbar ini, melihat langsung hasil pekerjaan ke rumah-rumah yang memeperoleh bantuan. Dirinya berharap bantuan RTLH ini dapat dimanfaatkan dengan baik, terutama sesuai dengan peruntukanya.

“Jadi, bantuan ini harus sesuai dengan peruntukannya, dibangun, dijaga dan dirawat hasilnya, sehingga bermanfaat,” pungkas Gubernur Kalbar. (ais/LK1)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pejabat Baru Diminta Segera Beradaptasi

    Pejabat Baru Diminta Segera Beradaptasi

    • calendar_month Sel, 29 Okt 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Polsi merotasi lima jabatan yang ada di jajaran Polres Sintang, Selasa (29/10/2019). Adapun pejabat yang dilantik dipimpin langsung oleh Kapolres Sintang, AKBP Adhe Hariadi. Kelima pejabat baru itupun, adalah: Wakapolres Sintang, Kompol Albert Manurung Kasat Intelkam Polres Sintang, AKP Hilman Malaini Kapolsek Binjai Hulu, Iptu Budi Santoso Kapolsek Ketungau Hilir, Iptu Supoyo Kapolsek […]

  • Warkop Diminta Pasang Tirai Siang Hari Selama Ramadan

    Warkop Diminta Pasang Tirai Siang Hari Selama Ramadan

    • calendar_month Kam, 17 Mei 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Seluruh elemen masyarakat di Kabupaten Sintang, Provinsi Kalbar diharapkan bersama-sama menjaga keamanan, ketertiban dan ketentraman selama bulan suci Ramadan 1439 Hijriyah. Salah satu upaya untuk menjaga kondusifitas tersebut, menurut Kepala Bagian (Kabag) Humas Sekretariat Daerah (Sekda) Sintang, Kurniawan, jangan melakukan hal-hal yang mungkin dapat mengganggu kekhusukan seseorang dalam menunaikan ibadah puasa. “Kita minta […]

  • Bupati Erlina Apresiasi Harmonisnya Hubungan Antar Umat Beragama di Anjongan

    Bupati Erlina Apresiasi Harmonisnya Hubungan Antar Umat Beragama di Anjongan

    • calendar_month Sab, 25 Mar 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Hj Erlina dan jajarannya kembali melakukan “Monitoring Ramadan 1444 H”. Kali ini rombongan bersilaturahmi di Masjid Shiratus Sa’adah Anjongan Melancar, Kecamatan Anjongan, Sabtu (25/3/2023). Selain silaturahmi bersama masyarakat, juga digelar operasi pasar untuk meringankan masyarakat di bulan suci Ramadan 1444 H. Kegiatan “Monitoring Ramadan 1444 H” yang digelar  Pemerintah Kabupaten Mempawah […]

  • Mempawah Siapkan 8 Program Tingkatkan Derajat Kesehatan Masyarakat

    Mempawah Siapkan 8 Program Tingkatkan Derajat Kesehatan Masyarakat

    • calendar_month Rab, 15 Feb 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pemerintah Kabupaten Mempawah berkomitmen untuk meningkatkan derajat kesehatan masyarakat melalui 8 program pencapaian sasaran. Adapun 8 program yang mendukung pencapaian sasaran tersebut, di antaranya: Program pemenuhan upaya kesehatan perorangan dan upaya kesehatan masyarakat. Program peningkatan kapasitas Sumber Daya Manusia. Program kesediaan farmasi, alat kesehatan dan makanan minuman. Program pemberdayaan masyarakat bidang kesehatan. Program […]

  • Total Tunggakan Peserta BPJS Mandiri Kelas I,II, dan III Capai Rp16 Miliar

    Total Tunggakan Peserta BPJS Mandiri Kelas I,II, dan III Capai Rp16 Miliar

    • calendar_month Sen, 19 Apr 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kepala BPJS Cabang Sintang, Eka Susilamijaya mengatakan bahwa berdasarkan datanya, jumlah peserta mandiri BPJS Kesehatan di tahun 2020 mencapai 61,6 persen dari jumlah penduduk. Sementara, untuk jumlah peserta yang menunggak iuran untuk kelas III itu sebanyak 15 ribu jiwa di tahun 2020. “Ini baru kelas III, belum lagi kelas I dan II. Tapi […]

  • Edi Harap Lahir Qori dan Qoriah Berprestasi

    Edi Harap Lahir Qori dan Qoriah Berprestasi

    • calendar_month Sel, 1 Mar 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXX Tingkat Kecamatan Pontianak Kota resmi dimulai ditandai dengan ditabuhnya beduk secara simbolis oleh Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono, Selasa (1/3/2022) di Pondok Pesantren Al-Adabiy Kecamatan Pontianak Kota. Edi berharap, melalui MTQ XXX tingkat Kecamatan Pontianak Kota ini, lahir qori dan qoriah terbaik yang mampu berprestasi di tingkat […]

expand_less