Breaking News
light_mode

Pemerintah dan Operator Selular Harus Pastikan Data Konsumen Aman

  • calendar_month Jum, 3 Nov 2017
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Anggota DPRD Kabupaten Sintang, Kusnadi  mendukung kebijakan registrasi kartu SIM prabayar menggunakan Nomor Induk Kependudukan (NIK) KTP dan nomor Kartu Keluarga (KK). Aturan ini berlaku mulai 31 Oktober 2017 hingga 28 Februari 2018.

“Saya berpendapat positifnya data itu mungkin diperlukan untuk mengontrol pembicaraan yang berbau kriminal. Antara lain, terorisme, korupsi dan lain-lain,” katanya, Jumat (3/11).

Baca: Ingin Nomor Ponsel Tetap Aktif, Segera Registrasi Ulang dengan NIK

Meskipun demikian, legislator Partai PKB ini mengingatkan, masyarakat dan stakeholder perlu mewaspadai bahwa keberadaan data-data tersebut ada pula yang bisa dipergunakan untuk tujuan negatif. Seperti untuk mengetahui privasi seseorang, untuk menyerang orang lain serta untuk mengetahui data-data untuk kegiatan perekonomian.

“Misalnya perbankan atau data-data politik. Misalnya dukungan terhadap calon perseorangan,” imbaunya.

Wakil rakyat asal Dapil Kecamatan Sepauk – Kecamatan Tempunak ini menuturkan, kewaspadaan masyarakat tersebut tentu harus menjadi atensi serius pemerintah maupun operator seluler di Tanah Air. Langkah itu penting supaya kebijakan registrasi kartu SIM prabayar menggunakan NIK KTP dan nomor KK tidak disalahgunakan.

“Harapan kami operator dan pemerintah benar-benar mampu menjaga kerahasiaan data-data penduduk dan nomor konteksnya. Karena kalau itu tidak dilakukan maka rakyat tidak akan percaya kepada pemerintah,” tegasnya.  (Dex)

  • Penulis: lk-02 lk-02

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Muscablub, Zainuddin Pimpin Hanura Sintang

    Muscablub, Zainuddin Pimpin Hanura Sintang

    • calendar_month Sen, 9 Des 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – HANURA Kabupaten Sintang menggelar musyawarah luar biasa (Muscablub) untuk menentukan ketua dewan pimpinan cabang (DPC) definitif di Hotel My Home Sintang, Senin (9/12/2019). Zainuddin resmi terpilih menjadi ketua DPC Hanura. Ia mendulang dukungan dari 14  PAC. Ketua DPD Partai Hanura, Suyanto Tanjung mengatakan, bahwa Muscablub Hanura Kabupaten Sintang telah membuahkan hasil dengan terpilihnya […]

  • Edi Kamtono Tampil di Catwalk PFW

    Edi Kamtono Tampil di Catwalk PFW

    • calendar_month Jum, 19 Agu 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bergaya layaknya model fashion show, Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono bersama beberapa tamu undangan berjalan di atas catwalk yang didesain menyerupai zebra cross mengawali dibukanya Pontianak Fashion Week (PFW) 2022 di Taman Sepeda Untan, Jumat (19/8/2022). Berpakaian kemeja batik berwarna hijau, Edi tampil sebagai satu di antara sekian banyak model fashion. Busana […]

  • Wabup Askiman Ingatkan Aparat Pemerintah Jangan Lakukan Pungli di Pasar Masuka

    Wabup Askiman Ingatkan Aparat Pemerintah Jangan Lakukan Pungli di Pasar Masuka

    • calendar_month Rab, 15 Apr 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wakil Bupati Sintang, Askiman mengaku telah mendapat aduan atau laporan terkait kondisi Pasar Tradisional Masuka. “Saya memberikan perhatian khusus untuk Pasar Masuka. Saya mau mengingatkan agar aparat pemerintahan jangan melakukan pungutan diluar aturan. Jangan lakukan pungli. Dan penataan parkir yang amburadul harus segera di tata kembali,” ungkap Wakil Bupati Sintang, Askiman saat memimpin […]

  • Manfaatkan Peluang Usaha untuk Tumbuhkan Ekonomi

    Manfaatkan Peluang Usaha untuk Tumbuhkan Ekonomi

    • calendar_month Sab, 9 Apr 2022
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengapresiasi hadirnya gerai baru Kopi Satu Hati di Jalan Teuku Umar. Dia menilai konsep coffee shop Kopi Satu Hati ini menyuguhkan nuansa berbeda karena selain menjadi tempat ngopi, fasilitas olahraga berupa lapangan basket juga melengkapi pemandangan dari dalam kafe. “Ini merupakan kolaborasi antara kafe, warung kopi, UMKM […]

  • Komitmen Majukan Olahraga

    Komitmen Majukan Olahraga

    • calendar_month Sab, 13 Mei 2023
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Tak dipungkiri pemerintah memiliki peran yang signifikan dalam mencapai prestasi olahraga yang tinggi. Di antaranya lewat dukungan kebijakan, sumber daya finansial, serta membangun infrastruktur olahraga yang memadai. Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono berharap sinergitas antara Pemerintah Kota (Pemkot) Pontianak dengan stakeholder terus terjalin dalam mewujudkan prestasi olahraga di Kota Pontianak. Hal itu […]

  • Bupati Erlina Ingin Jadikan Jembatan Kuala sebagai Ikon dan Landmark Kota Mempawah

    Bupati Erlina Ingin Jadikan Jembatan Kuala sebagai Ikon dan Landmark Kota Mempawah

    • calendar_month Jum, 7 Feb 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Jembatan bukan sekedar menjadi lintasan kendaraan. Jembatan justru bisa menjadi ikon atau landmark suatu daerah.Karena itu, pemerintah berencana membangun ‘Jembatan Kuala Mempawah’ menjadi lebih menarik. Wacanan inipun disampaikan langsung Bupati Mempawah, Hj Erlina kepada sejumlah awak media di ruang kerjannya, Rabu (5/2/2020). “Kita akan coba mengusulkan anggaran untuk bangun jembatan kuala agar jadi […]

expand_less