Breaking News
light_mode

Sambut Imlek, Diperindagnaker Mempawah Jual 3000 Paket Sembako Murah

  • calendar_month Kam, 16 Jan 2020
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – MENYAMBUT Tahun baru Imlek, Dinas Perindustrian, Perdagangan dan Tenaga Kerja (Disperindagnaker) Kabupaten Mempawah menggelar pasar murah di tiga desa yang terpusat di seluruh kecamatan yang ada di Kabupaten Mempawah, Kamis (16/1/2020). Kegiatan berlangsung sejak 14 hingga 20 Januari mendatang.

“Kegiatan pasar murah ini kita gelar 7 hari. Karena, dalam pendataan penerima bantuan pasar murah ini pihaknya menyerahkan ke pihak vihara (klenteng). Paket sembako ini diperuntukan bagi warga yang kurang mampi,” kata Kepala Bidang Perdagangan Disperindagnaker Mempawah, Elly Kusumayati.

Karena itu, kata dia, pihaknya menyiapkan kurang lebih 3000 paket sembako murah. Namun, untuk Kecamatan Mempawah Hilir pihaknya menyiapkan 450 paket sembako murah. Masing-masing paket, sambung dia, terdapat 7 item yang dijual. Tentunya, telah diberikan subsidi.

Contoh, dari yang seharusnya seharga 141 ribu rupiah per paket sembako tapi dalam kegiatan ini dijual dengan harga Rp 90 ribu rupia.

“Karena sudah disubsidi sebesar 51 ribu rupiah,” ungkapnya.

Adapun paket sembako murah yang disiapkan Diperindagnaker Mempawah, kata dia, berbagai macam kebutuhan pokok sehari-hari seperti beras, gula, kacang tanah, dan susu. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Nanga Toran Minim Fasilitas Umum

    Nanga Toran Minim Fasilitas Umum

    • calendar_month Sen, 5 Nov 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Desa Nanga Toran, Kecamatan Kayan Hulu termasuk desa yang terisolir dan minim sentuhan tangan dari Pemerintah Kabupaten Sintang, Provinsi, dan Pemerintah Pusat (Pempus). Segala fasilitas umum seperti, sarana pendidikan, kesehatan, infrastruktur jalan, jembatan, listrik, dan sarana air bersih dinilai masih minim untuk dirasakan. Olehkarenanya, masyarakat Desa Nanga Toran sangat berharap kepada Pemerintah Kabupaten […]

  • Disperindagkop dan UKM Siap Bantu Pengemasan dan Pemasaran Hasil Tani di Desa Paribang Baru
    OPD

    Disperindagkop dan UKM Siap Bantu Pengemasan dan Pemasaran Hasil Tani di Desa Paribang Baru

    • calendar_month Sen, 15 Mar 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Kelompok Tani (Poktan) Tani Maju di Desa Paribang Baru, Kecamatan  Tempunak melaksanakan panen raya padi sawah varietas Inpari 32. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sintang siap beri pembinaan untuk pemasaran. Hal itupun diungkapkan Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, dan Usaha Kecil dan Menengah (Disperindagkop dan UKM) Kabupaten Sintang, Sudirman, Senin (15/3/2021). Sudirman menyampaikan apresiasi dari […]

  • BPP Sintang Kembali Usulkan Pembangunan PLBN Sungai Kelik
    OPD

    BPP Sintang Kembali Usulkan Pembangunan PLBN Sungai Kelik

    • calendar_month Sel, 8 Okt 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Badan Pengelola Perbatasan (BPP) Kabupaten Sintang akan tetap memperjuangkan pembangunan Pos Lintas Batas Negera (PLBN) Sungai Kelik. “Seharusnya rencana pembangunan PLBN kita ini, menurut Inpres nomor 1 tahun 2019 itu dibangun pada periode lima tahun lalu, yakni 2019-2024. Tapi tidak jadi, karena pandemi Covid-19 sehingga seluruh pembangunan ditunda,” kata Kepala Badan Pengelola Perbatasan […]

  • Pj Bupati Ismail Berikan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Desa Sungai Duri II dan Segedong

    Pj Bupati Ismail Berikan Bantuan untuk Korban Kebakaran di Desa Sungai Duri II dan Segedong

    • calendar_month Sel, 28 Mei 2024
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Penjabat (Pj) Bupati Mempawah, Ismail memberikan bantuan bagi korban kebakaran di Desa Sungai Duri II, Kecamatan Sungai Kunyit dan Desa Sungai Purun Besar, Kecamatan Segedong,  Selasa (28/5/2024). Pj Bupati Ismail mengatakan bahwa kebakaran yang terjadi merupakan bencana yang tidak dapat diduga, sehingga korban agar dapat tabah dan sabar dalam menghadapi cobaan yang terjadi, […]

  • Kejuaraan Pencak Silat Tingkat Pelajar Dibuka, Jarot: Junjung Tinggi Sportivitas

    Kejuaraan Pencak Silat Tingkat Pelajar Dibuka, Jarot: Junjung Tinggi Sportivitas

    • calendar_month Kam, 4 Apr 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sebanyak 7 kabupaten/kota di Provinsi Kalbar mengikuti kejuaraan pencak silat tingkat pelajar se-Kalimantan Barat Tahun 2019. 7 kabupaten/kota itupun, meliputi: Kota Pontianak Kota Singkawang Sintang Sanggau Sekadau Landak Kubu Raya Kejuaraan pencak silat tersebut dibuka secara resmi oleh Bupati Sintang, Jarot Winarno dengan ditandainya pemukulan gong, Kamis (4/4/2019) malam. “Kejuaran pencak silat ini […]

  • Bersosial Media Berdasarkan Pancasila

    Bersosial Media Berdasarkan Pancasila

    • calendar_month Kam, 12 Apr 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Sosialisasi Budaya Politik Santun yang mengusung tema “Bersosial Media Berdasarkan Pancasila” di Aula CU Keling Kumang, mendapat apresiasi dari Ketua DPRD Sintang, Jeffray Edward. Legislator PDI Perjuangan menilai, tema yang dipilih Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Kalimantan Barat itu sangat tepat, mengingat saat ini lebih tepat disebut era Media Sosial (Medsos). […]

expand_less