Breaking News
light_mode

Kata Ajung, Heri Jamri Terlalu Bernafsu dan Over Sikapi SK DPP dan DPD

  • calendar_month Sel, 8 Okt 2019
  • comment 0 komentar

LensaKalbar – Bak gayung bersambut. Bola panas yang dilemparkan Ketua DPC Hanura Sintang ditanggapi langsung oleh Ketua DPD Hanura Kalbar, Suyanto Tanjung.

Ajung sapaan akrabnya mengaku tidak memiliki permasalahan pribadi antara dirinya dan Ketua DPC Hanura Sintang, Heri Jamri.

“Tidak ada persoalan ataupun masalah pribadi antara saya dengan beliau (Heri Jamri). Kalau dia ada masalah pribadi dengan saya berarti dia sendiri telah membuka ceritanya bahwa ternyata ada masalah sama saya. Sampai hari ini saya masih sayang dia sebagai kader saya,” tegas Ajung saat dihubungi Lensakalbar.co.id, Selasa (8/10/2019).

Soal SK DPP dan DPD, kata Ajung, sudah sesuai dengan mekanisme partai. Bahkan mereka semua telah dipanggil dan menyetujui keputusan tersebut.

“Kalau hari ini dia (Heri Jamri) tidak meneruskan SK tersebut, berarti kesalahan ada pada beliau. Bukan pada kita lagi (DPD),” katanya.

Menurut Ajung, Partai Hanura Kalbar berhasil mendapatkan jatah lima kursi pimpinan, termasuk di Kabupaten Sintang. Semuanya telah menerima dan menjalankan SK DPP dan DPD.

“Kita mendapat lima kursi pimpinan di Kalbar. Tidak ada yang mempersoalkan ini, hanya beliau (Heri Jamri) satu-satunya yang mempersoalakannya. Berarti dia seoranglah yang terlalu bernafsu atau over dalam menyikapi SK DPP dan DPD,” ucapnya. (Dex)

  • Penulis: Zainuddin

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Stop Kekerasan Terhadap Anak

    Stop Kekerasan Terhadap Anak

    • calendar_month Rab, 1 Nov 2017
    • 2Komentar

    LensaKalbar – Anak merupakan aset yang berharga bagi masa depan bangsa. Mereka sebagai tunas, potensi sekaligus generasi muda penerus cita-cita perjuangan bangsa yang harus diasuh, dilindungi serta dididik dengan baik. Anggota DPRD Sintang, Kusnadi mengungkapkan, setiap anak berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh dan berkembang serta berhak atas perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi. Sebagaimana diamanatkan dalam […]

  • Rusunawa Harapan Jaya Akan Miliki Taman dan Fasilitas Olahraga

    Rusunawa Harapan Jaya Akan Miliki Taman dan Fasilitas Olahraga

    • calendar_month Kam, 18 Nov 2021
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Warga penghuni rumah susun sewa (Rusunawa) di Jalan Harapan Jaya Kelurahan Kota Baru Kecamatan Pontianak Selatan mengeluhkan beberapa kerusakan gedung yang dibangun oleh pemerintah pusat melalui Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR). Hal itu diketahui langsung oleh Wali Kota Pontianak Edi Rusdi Kamtono saat menyerahkan bantuan beras kepada warga Rusunawa Harapan Jaya, […]

  • Bupati Mempawah Tinjau Lokasi Pembangunan Sekolah Rakyat dan Sekolah Unggul Garuda

    Bupati Mempawah Tinjau Lokasi Pembangunan Sekolah Rakyat dan Sekolah Unggul Garuda

    • calendar_month Jum, 1 Agu 2025
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Bupati Mempawah, Erlina, meninjau langsung lokasi rencana pembangunan Sekolah Rakyat di Desa Toho Ilir, Kecamatan Toho, sebagai bagian dari persiapan pelaksanaan program prioritas nasional di bidang pendidikan, Jumat (1/8/2025). Selain itu, Bupati juga mengunjungi lokasi rencana pembangunan Sekolah Unggul Garuda di Desa Antibar, Kecamatan Mempawah Timur. Sekolah Rakyat akan dibangun di atas lahan […]

  • Buruan Cek, Kota Pontianak Buka 233 Formasi CPNS 2018

    Buruan Cek, Kota Pontianak Buka 233 Formasi CPNS 2018

    • calendar_month Kam, 20 Sep 2018
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Pada penerimaan CPNS 2018, Pemerintah Kota Pontianak mengusulkan 295 formasi kepada Pemerintah Pusat (Pempus). Tetapi, yang disetujui hanya 233 formasi. 233 formasi itupun didominasi kan untuk tenaga kesehatan dan pendidikan. Sebab, Kota Pontianak sampai saat ini masih minim tenaga kesehatan dan pendidikan. “Dua profesi tersebut memang sangat dibutuhkan karena kondisi ASN tenaga kesehatan […]

  • Wali Kota Ajak Warganya jadi Pendonor Aktif

    Wali Kota Ajak Warganya jadi Pendonor Aktif

    • calendar_month Rab, 29 Jan 2020
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Wali Kota Pontianak, Edi Rusdi Kamtono mengapresiasi RRI Pontianak yang menggelar Pontianak Berdonor ke-5 Tahun 2020. Aksi donor darah yang bertemakan ‘Darahku Bukti Cinta Untuk Indonesia Tangguh’ digelar di Gedung RRI Pontianak, Rabu (29/1/2020). Ia berharap kegiatan sosial ini, para pendonor pemula bisa mulai menjadi pendonor rutin. “Dan yang sudah rutin akan lebih […]

  • Paskibraka Mempawah Masuk Karantina

    Paskibraka Mempawah Masuk Karantina

    • calendar_month Kam, 1 Agu 2019
    • 0Komentar

    LensaKalbar – Setelah dua pekan mengikuti program pelatihan dan pembinaan, 29 Calon Anggota Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) Kabupaten Mempawah menjalani proses karantina. Dimulai sejak tanggal 1 Agustus, karantina dipusatkan di Mess Chandramidi Mempawah. Dalam kesempatan itu, Wakil Bupati Mempawah, H Muhammad Pagi berkesempatan melepas para calon Paskibra Kabupaten Mempawah yang akan mengikuti proses karantina. Kepada […]

expand_less